Tutorial

[ TUTORIAL ] Pengaturan IP Statis pada Windows 10

Tutorial kali ini akan membahas bagaimana cara melakukan pengaturan IP statis pada Windows 10. Hal ini ditujukan bagi teman-teman yang biasanya ingin melakukan konfigurasi akses poin, namun membutuhkan pengaturan IP statis agar komputer dapat berkomunikasi dengan akses poin yang akan dikonfigurasi. Sebagai contoh, pada tutorial ini LAN akan disetting menggunakan IP 192.168.0.20 dengan subnet /24 […]

[ TUTORIAL ] Pengaturan IP Statis pada Windows 10 Read More »

[ TUTORIAL ] Cara Setting Akses Poin TP-LINK EAP115 Untuk Hotspot

TP-LINK EAP115 merupakan akses poin dengan harga kisaran 500 ribuan dengan form factor ceiling mount access point. Form factor ceiling mount merupakan bentuk form factor (bentuk) yang cocok untuk dipasang di langit-langit ruangan. Access point ini juga sudah mendukung multi-SSID dan VLAN sehingga dapat mempermudah pembagian jaringan jika diperlukan. Bagi yang belum paham cara menjadikan

[ TUTORIAL ] Cara Setting Akses Poin TP-LINK EAP115 Untuk Hotspot Read More »

[ TUTORIAL ] Mengatur MAC Perangkat Pada Ponsel Xiaomi

Fitur MAC acak merupakan fitur yang sudah lazim di ponsel saat ini dengan tujuan untuk menjaga privasi penggunanya. Namun fitur tersebut terkadang menimbulkan masalah pada jaringan yang diatur oleh sistem hotspot (misal jaringan hotspot di Mikrotik). Karena MAC merupakan identitas dari host yang terhubung dengan jaringan. Apa bila MAC acak diaktifkan, maka setiap kali berpindah

[ TUTORIAL ] Mengatur MAC Perangkat Pada Ponsel Xiaomi Read More »

[ TUTORIAL ] Cara Setting Router TP-LINK WR840N Menjadi Akses Poin Untuk Hotspot

TP-LINK WR840N merupakan router dengan dua antena dari TP-LINK yang memiliki 1 port WAN dan 4 port LAN. Harga yang relatif terjangkau dan mudah didapat, menjadikan router ini menjadi pilihan bagi banyak pengguna untuk dijadikan akses poin hotspot rumahan. Bagi yang belum paham cara menjadikan router TP-LINK WR840N menjadi akses poin, anda dapat mengikuti langkah-langkah

[ TUTORIAL ] Cara Setting Router TP-LINK WR840N Menjadi Akses Poin Untuk Hotspot Read More »

Tips Mengamankan Router MikroTik

Akhir-akhir ini LOGAM.ID sering melihat keluhan beberapa pengguna mikrotik yang terkena hack di beberapa forum mikrotik sehingga MikroTik-nya tidak dapat diakses. Tidak hanya pemula, namun terkadang yang sudah lama menggunakan MikroTik pun terkena dampaknya. Hal ini biasanya dikarenakan para pengguna MikroTik tidak melakukan tindakan pencegahan agar MikroTik-nya tidak mudah diakses oleh sembarang orang.

Tips Mengamankan Router MikroTik Read More »

route 66, usa, vacations

Static Route untuk VPN Remote

VPN Remote dari LOGAM.ID merupakan layanan VPN yang khusus ditujukan untuk remot perangkat mikrotik. Namun VPN Remote juga dapat digunakan untuk remote perangkat-perangkat di belakang mikrotik seperti Access Point, Server, dan lain-lain. Selain itu VPN Remote juga dapat digunakan untuk mengalihkan nama ISP (masking), sehingga nama yang muncul pada saat client menggunakan speedtest bukanlah nama

Static Route untuk VPN Remote Read More »

[ SCRIPT ] Password Generator untuk MikroTik

Jika anda membutuhkan sebuah script membuat password secara acak, anda dapat menggunakan script buatan LOGAM.ID di bawah ini. Script ini merupakan hasil dari frustasi karena tidak menemukan script password generator setelah mencari-cari di Google. 😀 Script ini dapat membuat password secara acak dengan panjang password yang diinginkan dengan kombinasi karakter huruf kecil, huruf kapital dan

[ SCRIPT ] Password Generator untuk MikroTik Read More »

[ SCRIPT ] Cara Ampuh Blokir Perangkat (Pengguna MAC Changer) dengan Hostname di MikroTik

Bagi anda pemilik hotspot (berbasis MikroTik), terkadang anda menyediakan fitur trial hotspot. Fitur trial ini biasanya ditujukan untuk promosi hotspot, sehingga calon pengguna dapat mencoba terlebih dahulu kualitas jaringan anda dengan batas waktu tertentu sebelum membeli voucher atau berlangganan. Cara kerja trial pada hotspot Mikrotik adalah, saat pengguna menekan tombol trial, maka Mikrotik akan membuatkan

[ SCRIPT ] Cara Ampuh Blokir Perangkat (Pengguna MAC Changer) dengan Hostname di MikroTik Read More »

Cara Topup LINKAJA via BRI Untuk Pembayaran Layanan LOGAM.ID

Berikut panduan pembayaran layanan LOGAM.ID dari bank BRI dengan cara topup LINKAJA. ATM BRI Masukkan kartu ATM BRI Pilih bahasa yang dikehendaki Masukkan PIN kartu ATM BRI Pilih Menu Lainnya Pilih Pembayaran/Pembelian Pilih Top Up LinkAja Masukkan Nomor Handphone LinkAja LOGAM.ID: 0858 8263 2017 Masukkan Nominal Top Up Konfirmasi Transaksi Pilih Jenis Sumber Dana Selesai

Cara Topup LINKAJA via BRI Untuk Pembayaran Layanan LOGAM.ID Read More »

Kirim pesan
1
💬 Butuh bantuan?
Hallo👋
Apa yang bisa kami bantu?