Cara Mudah dan Ampuh Blokir Akses Modem ISP dengan MikroTik

Modem atau Router ISP pada umumnya memiliki konfigurasi default. Baik itu IP address hingga username dan passwordnya. Jika ada orang yang mengerti tentang hal ini, tentunya akan berbahaya bagi jaringan internet anda apalagi bagi anda yang memiliki mengelola jaringan publik seperti hotspot, karena bisa jadi nantinya anda akan dijahili oleh orang tersebut seperti mengubah konfigurasi, […]

Cara Mudah dan Ampuh Blokir Akses Modem ISP dengan MikroTik Read More »